Polisi Dalami Penyebab Kecelakaan Lamborghini di Tol Joglo

Lamborghini tabrak pembatas jalan
Sumber :
  • Kasubdit Gakkum Ditalntas Polda Metro Jaya, AKBP Hindarsono
VIVAnews
Cegah Informasi Simpang Siur, Jemaah Haji Diimbau Tak Bagikan Kabar Tidak Benar di Media Sosial
- Penyidik Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya masih memproses kasus kecelakaan tunggal mobil mewah Lamborghini DK 9 RA warna hijau yang menabrak pembatas jalan di pintu keluar Tol Joglo, Minggu pagi kemarin.

Usulan Kejaksaan Izinkan Lima Smelter Perusahaan Timah Tetap Beroperasi Disorot

"Semua masih diperiksa, baik pengemudi, kendaraan dan kondisi jalan. Kita belum ketahui penyebab kecelakaan itu," ujar Kasubdit Pembianaan dan penegakan Hukum Ditlantas Polda Metro Jaya, Ajun Komisaris Besar Hindarsono saat dihubungi
Mahfud MD Blak-blakan Soal Langkah Politik Berikutnya Usai Pilpres 2024
VIVAnews , Senin, 22 September 2014.


Hindarsono mengatakan, saat ini kendaraan sudah diderek dan disimpan di Satuan Lalu Lintas Polres Jakarta Barat. Sementara itu, untuk kondisi pengemudi juga belum diketahui. Dalam peristiwa itu, pengemudi yang bernama Tanto Haryadi mengalami luka ringan.


Seperti diketahui, mobil
sport
mewah itu mengalami kecelakaan di pintu keluar Tol Joglo atau tepatnya di KM 11+500.


Awalnya, mobil itu berjalan dari Tangerang menuju Pondok Indah. Kemudian tiba-tiba ban kiri belakang pecah sehingga oleng ke kiri dan menabrak pembatas jalan. 


Warga yang melihat kejadian ini langsung melaporkan ke petugas kepolisian dan oleh petugas langsung dievakuasi. (ms)
Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya